Mungkin cinta bisa berakhir, karena hanya sebatas pandangan mata,
siapapun bisa mengucapkannya
Tapi tidak dengan kesetiaan, karena ia
tersimpan di lubuk hati paling indah, dan hanya sebagian orang yang
memilikinya
Tapi mengapa kesetiaan paling banyak diucapkan
ketika cinta itu datang?
Bukankah kesetiaan akan diuji oleh keadaan
yang paling sulit?
Tapi itulah kebohongan yang paling disukai ketika
jatuh cinta
by: budi gunardi
object classid="clsid:d27cdb6e-ae6d-11cf-96b8-444553540000" codebase="http://fpdownload.macromedia.com/pub/shockwave/cabs/flash/swflash.cab#version=8,0,0,0" width="380" height="50" id="friendsterstyle.com" align="middle">
Selasa, 12 Juni 2012
Kamis, 07 Juni 2012
Tuhan, Maaf, Kami Sedang Sibuk
Tuhan, harap maklumi kami, manusia-manusia yang begitu banyak kegiatan.
Kami benar-benar sibuk, sehingga kami amat kesulitan menyempatkan waktu untuk-Mu.
Tuhan, kami sangat sibuk.
Jangankan berjamaah, bahk...an munfarid pun kami tunda-tunda.
Jangankan rawatib, zikir, berdoa, tahajud, bahkan kewajiban-Mu yang lima waktu saja sudah sangat memberatkan kami.
Jangankan puasa Senin-Kamis, jangankan ayyaamul baith,
Jangankan puasa nabi Daud, bahkan puasa Ramadhan saja kami sering mengeluh.
Tuhan, maafkan kami, kebutuhan kami di dunia ini masih sangatlah banyak, sehingga kami sangat kesulitan menyisihkan sebagian harta untuk bekal kami di alam abadi-Mu.
Jangankah sedekah, jangankan jariyah, bahkan mengeluarkan zakat yang wajib saja seringkali terlupa.
Tuhan, urusan-urusan dunia kami masih amatlah banyak.
Jadwal kami masih amatlah padat.
Kami amat kesulitan menyempatkan waktu untuk mencari bekal menghadap-Mu.
Kami masih belum bisa meluangkan waktu untuk khusyuk dalam rukuk, menyungkur sujud, menangis, mengiba, berdoa, dan mendekatkan jiwa sedekat mungkin dengan-Mu.
Tuhan, tolong, jangan dulu Engkau menyuruh Izrail untuk mengambil nyawa kami. Karena kami masih terlalu sibuk.
(dari buku : Tuhan, Maaf, Kami Sedang Sibuk)
Tuhan, harap maklumi kami, manusia-manusia yang begitu banyak kegiatan.
Kami benar-benar sibuk, sehingga kami amat kesulitan menyempatkan waktu untuk-Mu.
Tuhan, kami sangat sibuk.
Jangankan berjamaah, bahk...an munfarid pun kami tunda-tunda.
Jangankan rawatib, zikir, berdoa, tahajud, bahkan kewajiban-Mu yang lima waktu saja sudah sangat memberatkan kami.
Jangankan puasa Senin-Kamis, jangankan ayyaamul baith,
Jangankan puasa nabi Daud, bahkan puasa Ramadhan saja kami sering mengeluh.
Tuhan, maafkan kami, kebutuhan kami di dunia ini masih sangatlah banyak, sehingga kami sangat kesulitan menyisihkan sebagian harta untuk bekal kami di alam abadi-Mu.
Jangankah sedekah, jangankan jariyah, bahkan mengeluarkan zakat yang wajib saja seringkali terlupa.
Tuhan, urusan-urusan dunia kami masih amatlah banyak.
Jadwal kami masih amatlah padat.
Kami amat kesulitan menyempatkan waktu untuk mencari bekal menghadap-Mu.
Kami masih belum bisa meluangkan waktu untuk khusyuk dalam rukuk, menyungkur sujud, menangis, mengiba, berdoa, dan mendekatkan jiwa sedekat mungkin dengan-Mu.
Tuhan, tolong, jangan dulu Engkau menyuruh Izrail untuk mengambil nyawa kami. Karena kami masih terlalu sibuk.
(dari buku : Tuhan, Maaf, Kami Sedang Sibuk)
Suami adalah nahkoda sebuah perahu
Entah berupa kapal pesiar ataupun sampan kecil
Ia harus bisa melawan riak kecil ataupun gelombang besar
Yang datang menghantam perahu yang bernama rumah tangga
Ia harus bisa memberi ketenangan bagi istri dan anak-anaknya
Jangan sekalipun ia meninggalkan kapal terombang ambing di lautan lepas
Untuk mencari perahu lain, karena ia akan di cap sebagai nahkoda pengecut
by:budi gunardi
Entah berupa kapal pesiar ataupun sampan kecil
Ia harus bisa melawan riak kecil ataupun gelombang besar
Yang datang menghantam perahu yang bernama rumah tangga
Ia harus bisa memberi ketenangan bagi istri dan anak-anaknya
Jangan sekalipun ia meninggalkan kapal terombang ambing di lautan lepas
Untuk mencari perahu lain, karena ia akan di cap sebagai nahkoda pengecut
by:budi gunardi
Selalu aku jadikan bahumu tempat melepas tangisan
Meski engkau sendiri lelah meniti jalan hidup
Tetap engkau peluk dengan segenap cinta yang paling sempurna
Tak ada yang bisa membuatmu bahagia
Selain mengantarkan anak-anakmu bisa tersenyum indah
Meski engkau menyadari cinta yang engkau berikan
Tidak selalu dibalas dengan terima kasih
by: budi gunardi
Meski engkau sendiri lelah meniti jalan hidup
Tetap engkau peluk dengan segenap cinta yang paling sempurna
Tak ada yang bisa membuatmu bahagia
Selain mengantarkan anak-anakmu bisa tersenyum indah
Meski engkau menyadari cinta yang engkau berikan
Tidak selalu dibalas dengan terima kasih
by: budi gunardi
Belajar dari Burung Merpati
1. Merpati adalah burung yang
tidak pernah mendua hati. Coba
perhatikan, apakah ada merpati
yang suka berganti pasangan ?
... Jawabannya adalah
“TIDAK” !! Pasangannya
cukup 1 seumur hidupnya.
2. Merpati adalah burung yang
tahu kemana dia harus pulang.
Betapapun merpati terbang
jauh, dia tidak pernah tersesat
untuk pulang. Pernahkah ada
merpati yang pulang ke rumah
lain ? Jawabannya adalah
“TIDAK” !!
3. Merpati adalah burung yang
romantis. Coba perhatikan
ketika sang jantan bertalu-talu
memberikan pujian, sementara
sang betina tertunduk malu.
Pernahkah kita melihat mereka
saling mencaci ? Jawabannya
adalah “TIDAK” !!
4. Burung merpati tahu
bagaimana pentingnya bekerja
sama. Coba perhatikan ketika
mereka bekerja sama membuat
sarang. Sang jantan dan betina
saling silih berganti membawa
ranting untuk sarang anak-
anak mereka. Apabila sang
betina mengerami, sang jantan
berjaga di luar kandang. Dan
apabila sang betina kelelahan,
sang jantan gantian
mengerami. Pernahkah kita
melihat mereka saling
melempar pekerjaannya ?
Jawabannya adalah
“TIDAK” !!
5. Merpati adalah burung yang
tidak mempunyai empedu, ia
tidak menyimpan
“KEPAHITAN” sehingga tidak
menyimpan DENDAM !!
Jika seekor burung merpati bisa
melakukan hal-hal di atas,
mengapa manusia tidak bisa ??
Hidup itu indah jika kita saling
MENGERTI, BERBAGI, dan
MENGHARGAI !!
by:
berbagi insprirasi menarik
tidak pernah mendua hati. Coba
perhatikan, apakah ada merpati
yang suka berganti pasangan ?
... Jawabannya adalah
“TIDAK” !! Pasangannya
cukup 1 seumur hidupnya.
2. Merpati adalah burung yang
tahu kemana dia harus pulang.
Betapapun merpati terbang
jauh, dia tidak pernah tersesat
untuk pulang. Pernahkah ada
merpati yang pulang ke rumah
lain ? Jawabannya adalah
“TIDAK” !!
3. Merpati adalah burung yang
romantis. Coba perhatikan
ketika sang jantan bertalu-talu
memberikan pujian, sementara
sang betina tertunduk malu.
Pernahkah kita melihat mereka
saling mencaci ? Jawabannya
adalah “TIDAK” !!
4. Burung merpati tahu
bagaimana pentingnya bekerja
sama. Coba perhatikan ketika
mereka bekerja sama membuat
sarang. Sang jantan dan betina
saling silih berganti membawa
ranting untuk sarang anak-
anak mereka. Apabila sang
betina mengerami, sang jantan
berjaga di luar kandang. Dan
apabila sang betina kelelahan,
sang jantan gantian
mengerami. Pernahkah kita
melihat mereka saling
melempar pekerjaannya ?
Jawabannya adalah
“TIDAK” !!
5. Merpati adalah burung yang
tidak mempunyai empedu, ia
tidak menyimpan
“KEPAHITAN” sehingga tidak
menyimpan DENDAM !!
Jika seekor burung merpati bisa
melakukan hal-hal di atas,
mengapa manusia tidak bisa ??
Hidup itu indah jika kita saling
MENGERTI, BERBAGI, dan
MENGHARGAI !!
by:
berbagi insprirasi menarik
terkhianati
Jangan bersedih ketika cinta itu terkhianati
Karena cinta itu hanya sebatas pandangan mata
Ia akan menjadi panah iblis yang menggetarkan hati
Tak bisa engkau pinta ia untuk selalu berada disisimu
Menemani dalam setiap keadaan
... Engkau akan lelah dan selalu terkalahkan
Kesetiaan ada bukan karena diminta
Ia pasti akan datang menemuimu
Seperti yang engkau inginkanLihat Selengkapnya
by:
budi gunardi
Karena cinta itu hanya sebatas pandangan mata
Ia akan menjadi panah iblis yang menggetarkan hati
Tak bisa engkau pinta ia untuk selalu berada disisimu
Menemani dalam setiap keadaan
... Engkau akan lelah dan selalu terkalahkan
Kesetiaan ada bukan karena diminta
Ia pasti akan datang menemuimu
Seperti yang engkau inginkanLihat Selengkapnya
by:
budi gunardi
Ketika cara engkau menjaga cinta dengan banyak pertanyaan
yang tak perlu
Kemana hari ini?,, dimana hari ini?.. dengan siapa hari ini?...
Bila cinta hanya melahirkan banyak ketakutan
Mungkin kita hentikan sampai disini
Jangan terlalu memaks...a untuk menjagaku
Karena kesetiaan itu bukan sesuatu yang harus engkau paksakan
Kesetiaan ada ketika kita bisa saling menghargai, saling menerima, saling membantu
Bukan ketika kebahagiaanku adalah kebahagiaanmu juga
Tapi kesedihanku hanya kunikmati sendirianLihat Selengkapnya
by : budi gunardi
Kemana hari ini?,, dimana hari ini?.. dengan siapa hari ini?...
Bila cinta hanya melahirkan banyak ketakutan
Mungkin kita hentikan sampai disini
Jangan terlalu memaks...a untuk menjagaku
Karena kesetiaan itu bukan sesuatu yang harus engkau paksakan
Kesetiaan ada ketika kita bisa saling menghargai, saling menerima, saling membantu
Bukan ketika kebahagiaanku adalah kebahagiaanmu juga
Tapi kesedihanku hanya kunikmati sendirianLihat Selengkapnya
by : budi gunardi
Langganan:
Postingan (Atom)